Melonjaknya aktivitas bisnis online di Indonesia

Perkembangan teknologi pada masa ini semakin memanjakan kehidupan masyarakat Indonesia. Salah satu yang bisa dijadikan contoh adalah transaksi belanja online yang biasa dilakukan masyarakat Indonesia. Cukup hanya memilih item yang anda suka, bayar item yang anda pilih, dan tunggu sampai barang pesanan anda tiba. Tidak hanya dari aspek berbelanja saja, membuat rekening tabungan saat ini lebih mudah dan lebih cepat karena dapat dilakukan melalui aplikasi yang bisa diintegrasi langsung melalui ponsel pintar anda. Berbagai inovasi terus dilakukan oleh bank untuk memberikan layanan berkualitas bagi pelanggan mereka.

 

Melonjaknya aktivitas bisnis online di Indonesia

Jumlah pembeli online di Indonesia terus meningkat selama beberapa tahun terakhir. Pada 2018, jumlah pembelanja online diperkirakan mencapai 11,9 persen dari total populasi di Indonesia Persentase tersebut diperoleh dengan membagi total populasi dan jumlah pembeli online di Indonesia setiap tahun. Pertumbuhan jumlah pembeli online didukung oleh pendapatan dari pasar e-commerce Indonesia, di mana terdapat 6,1 miliar dolar AS pada 2016 dan mencapai 7,5 miliar dolar AS untuk 2017.

 

Salah satu bank yang melakukan inovasi menyesuaikan kemajuan teknologi adalah Bank DBS Indonesia. Bank DBS Indonesia telah meluncurkan Aplikasi digibank by DBS, yakni dimana semua aktivitas perbankan yang ada di cabang semua ada di dalam 1 Aplikasi yaitu digibank by DBS. Calon pelanggan yang ingin membuat akun digibank tinggal install saja Aplikasi digibank by DBS melalui Play store atau Apps store.

 

Dengan menggunakan digibank transfer valas, saat ini aktivitas mentransfer uang ke luar negeri dapat dilakukan dengan sangat mudah. Salah satu layanan yang menyuguhkan kemudahan transfer uang ke luar negeri adalah menggunakan fasilitas transfer valas yang disediakan oleh digibank.

 


digibank transfer valas adalah fitur layanan transfer uang ke luar negeri yang disediakan Bank DBS Indonesia melalui aplikasi digibank by DBS yang dapat digunakan oleh pelanggan Bank DBS di seluruh Indonesia, khususnya nasabah digibank untuk mentransfer dana dari tabungan Rupiah yang secara langsung dikonversi dari tabungan Rupiah ke dalam mata uang asing seperti yang diinginkan, untuk penerima luar negeri.

 

Transaksi remittance melalui digibank transfer valas




Informasi Seputar Konten Website Kami!

Kami hanya memberikan informasi dan tidak termasuk dalam hal kontak jasa atau bisnis yang berada dalam info situs kami, kecuali itu merupakan jasa dan bisnis kami sendiri. Layanan utama website atau situs kami adalah informasi, content placement, review dan periklanan. Jika Anda ingin mengetahui lebih lanjut tentang content placement, review dan periklanan bisa hubungi kami di 085729826010. Informasi detail seputar detail jasa dan bisnis, Anda mencari lebih detail melalui situs pencari Google.



Selain digibank transfer valas memang terdapat banyak sekali perusahaan yang menyuguhkan jasa pelayanan untuk mentransfer mata uang asing, baik itu instansi tersebut adalah bank ataupun instansi non bank. Namun digibank hadir tidak semata-mata sekedar untuk urusan transfer mata uang asing semata. Terdapat banyak kelebihan yang disuguhkan pihak digibank transfer valas yang dapat anda rasakan ketika melakukan transaksi mata uang asing atau remittance. Berikut ini merupakan beberapa keunggulan layanan aplikasi digibank by DBS.

  • Akses aplikasi selama 1 minggu penuh, tanpa Anda perlu mendatangi kantor cabang DBS.
  • Gratis biaya transfer untuk 20 lebih negara.
  • Nilai tukar yang kompetitif, yang akan membuat transfer valas lebih ringan.
  • Transfer valas yang Anda lakukan bisa sampai pada hari yang sama untuk transaksi yang dilakukan sebelum batas waktu yg ditentukan oleh negara penerima.

 

Cara transfer uang ke luar negeri  dengan digibank transfer valas

Berikut ini merupakan cara transfer uang ke luar negeri secara mudah dengan digibank transfer valas menggunakan aplikasi digibank by DBS.

  • Pertama Anda harus mengunduh aplikasi digibank by DBS terlebih dahulu dan melakukan aktivasi akun hanya cukup hanya dengan e-KTP dan sidik jari saja
  • Langkah kedua setelah akun Anda siap barulah anda bisa melakukan transaksi melalui Aplikasi.
  • Ketiga, pilih menu transfer, kemudian pilih transfer valas.
  • Keempat, akan muncul kolom perintah baru yang berisi menu tambah penerima, pilih menu tersebut dan ikuti petunjuk selanjutnya.
  • Kelima, setelah kolom penerima transfer dana telah anda isi, pilihlah negara tujuan transfer valas yang hendak anda lakukan.
  • Keenam, pilih mata uang yang ingin anda pergunakan untuk transaksi.
  • Ketujuh, pilihlah jenis bank dan juga isi data detail dari penerima transfer valas yang anda kehendaki.
  • Terakhir, yang perlu Anda lakukan adalah memasukkan jumlah nominal yang hendak anda transfer, kemudian klik “Lanjut” dan selesaikan transaksi yang Anda lakukan.

 




Mudah sekali bukan, dengan melakukan transaksi transfer valas menggunakan digibank transfer valas dapat memudahkan aktivitas transaksi bisnis anda. Tak ada yang bisa menghentikan anda mencapai kejayaan bisnis anda, meskipun hari libur anda tetap bisa melakukan transaksi kapan saja dan dimana saja.


Bagikan Artikel ini:
Facebook Twitter Blogger